Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

Information Technology Asset Management

Gambar
  IT Asset Management merupakan kerangka fundamental untuk mengatur aset-aset yang terkait dengan bidang IT, baik aset berupa perangkat lunak hingga perangkat keras sekalipun. Seperti apa pekerjaan para tim IT MANAGEMENT ini ? Tim ini akan memantau semua asset IT yang dimiliki perusahaan, seperti asset masuk dan keluar dari suatu perusahaan atau organisasi dan mereka akan secara aktif dan effektif mengelola pemakaian asset ini pengelolaan siklus pemakaian dimulai dari perencanaan , pembelian , penyebaran asset hingga akhirnya pensiun dalam pemakaian dalam artian asset itu tidak digunakan lagi Apa tujuannya? Tujuan utama dari ITAM ini adalah untuk menghemat pengeluaran atau anggaran belanja melalui control / pengawasan asset IT yang ada pada Perusahaan atau Organisasi dengan memonitor pemakaian perangkat sehingga mengurangi pemborosan dengan cara mengelola pembuangan semua asset-asset IT. Apa saja asset yang dimaksud ? Daritadi pembahasan ini membahas asset perusahaan/organisasi yan...

Information Technology Infrastructure Library (ITIL)

Gambar
 Information Technology Infrastructure Library (ITIL) Apa sih yang dimaksud dengan ITIL ini ? 😕 beberapa di antara kita akan bingung dengan sebutan ini,tapi dalam ranah bidang IT  (ITIL) ini memiliki memiliki arti sederhana yaitu "Adalah konsep/teknik untuk mengelola teknologi informasi (TI) infrastruktur, pengembangan, dan operasi" Manfaat Seperti kebanyakan hal didunia ini,maka akan ada benefits atau manfaat yang kita dapat dari ITIL ini,terutama manfaat bagi perusahaan yg menggunakannya, apa saja sih manfaatnya ❓ 1. mengurangi biaya 2. peningkatan layanan TI melalui penggunaan proses-proses praktek terbaik yang telah terbukti 3. meningkatkan kepuasan pelanggan melalui pendekatan yang lebih profesional untuk pelayanan 4. standar dan pedoman 5. meningkatkan produktivitas Kerangka Kerja Kerangka kerja dari ITIL ini sendiri terdiri dari 5 jenis, yang sudah tentu satu sama lain memiliki perbedaan fungsinya, apa saja kerangnya nya 1. Service Strategy: Bertugas untuk me...

Framework-framework yang digunakan pada ITSM

Gambar
         Apa itu ITSM ? Secara sederhana ITSM adalah singkatan dari IT Service Management, adalah usaha yang diberikan oleh para tim IT untuk memberikan layanan yang baik kepada parapenggunanya, nah tim IT yang dimaksud disini adalah orang yang bekerja dalam membangun sebuah aplikasi/website yang kita gunakan.         Seberapa penting sih ITSM itu ? Nah ternyata ITSM ini penting loh👀 apalagi untuk sebuah perusahaan yang mengandalkan aplikasi atau website untuk menjalankan perusahananya, lalu apa keuntungannya ? menyelaraskan tim IT dengan prioritas bisnis menempatkan pelanggan sebagai pengguna di tempat nomor satu memungkinkan kolaborasi di antara berbagai departemen dapat melakukan koordinasi dengan lebih efektif dan efisien meningkatkan kecepatan layanan apabila terjadi masalah IT        Manajemen apa saja yang ada pada ITSM ? manajemen masalah, untuk melihat akar penyebab suatu masalah manajemen aset, untuk melihat as...